Hal yang dapat menghalangi terciptanya masa depan kita yaitu keraguan kita akan hari ini. Oleh karena itu, majulah terus dengan keyakinan yang kuat dan penuh.
kualitas hidup seseorang akan ditentukan oleh seberapa kuat dia berjanji pada dirinya untuk melakukan yang terbaik bidang apapun yang dia tekuni.
kita bukanlah hidup hanya untuk mencari nafkah, melainkan juga untuk menghasilkan perbedaan.
tidak ada sifat santun kecuali bagi mereka yang biasa mengalami kekeliruan. dan tidak ada sifat bijaksana, kecuali mereka yang memiliki pengalaman.
jika melukiskan sebuah gambaran cemerlang dan membayangkan tentang harapan-harapan anda dalam hati. anda akan menempatkan diri anda pada suatu kondisi yang kondusif terhadap sasaran dan tujuan anda.
-For All My Best Friend
Siluet Jingga
Selamat Datang di Telaga Inspirasiku....
Semoga kalian menikmati dan menemukan beribu Hikmah di Setiap Jengkal Telaga Inspirasiku..
Surat untuk Kehidupan
20:35 |
Labels:
Renungan Hidup
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment